Air Terjun Papunawan - inhu.my.id

15/12/2019

Air Terjun Papunawan

Wisata INHU - Air Terjun Papunauan.  Selamat datang Wisata Alam Rantau Langsat. Air terjun Papunawan terletak di desa Rantau Langsat, Kecamatan Batang Gansal, Kabupaten Indragiri Hulu, Riau, Indonesia.

Air Terjun Papunauan

Air terjun ini memiliki ketinggian sekitar 31 meter. Terdapat kolam berukuran sedang di bagian atas air terjun yang dapat digunakan untuk berendam atau bermain air.

Air Terjun Papunauan

Air Terjun Papunauan termasuk salah satu objek wisata alam yang masuk dalam Badan Usaha Milik Desa (BUMDES) Rantau Langsat. Terdapat beragam paket wisata menarik didalamnya. Air Terjun ini juga termasuk salah satu tujuan wisata favorit Wahana Wisata Desa Rantau Langsat.